Motor saya GPX Legend 150s, tahun produksi 2018. Scene custom permotoran ini subjektif, apa yang saya lihat cantik untuk di custom, maka akan terhasilnya custom tersebut. Apa yang cantik secara original, kita biarkan saja. Custom itu sendiri mengikut citarasa seseorang itu, jika ia melihat besi yg belum di cat itu cantik, maka itu lah seni nya. Art of seeing something differently from others.
Saya banyak terinspirasi dari melihat dunia permotoran Indonesia, kebanyakkan saya perolehi dari Youtube @NohSalleh sewaktu beliau pergi ke Pesta Custom Motorsikal di Bali. Scene custom di Indonesia sangat extreme, banyak karya2 yang sangat menarik perhatian.
Di masa depan, saya akan menukar tayar menggunakan tayar pattern classic zigzag, dan akan menukarkan seat kepada fully bratstyle.
Deskripsikan karya motor dalam 3 kata?
Gentleman, classic, legend.Berteman dengan saya:
Nama / Alias : Mohd ArifFacebook : Md Arif
Instagram : @mohdarifs
Website : -
-------
Note.
Note.
Ayo ikutan berbagi inspirasi di The Jounal kustomgaras.com, dengan mengirimkan cerita tentang motor kalian ke email kustomgaras@gmail.com